--> Skip to main content

Cara Mengatasi Template Evomagz yang tidak Muncul Thumbnail saat dishare ke Facebook

Banyak pengguna template Evomagz buatan mas sugeng yang bermasalah dengan tidak munculnya thumbnail saat dishare ke facebook. Artikel ini saya buat khusus bagi pengguna template evomagz yang masih mengalami masalah ini. Beberapa minggu lagu kebetulan ada salah seorang pengguna yang bertanya ke saya tentang blognya yang tidak muncul thumbnail saat share ke fb. Setelah diperbaiki alhamdulilah akhirnya berhasil muncul juga thumbnailnya.
Cara mengatasi template evomagz yang tidak muncul thumbnail saat dishare di facebook

Sebenarnya update template evomagz yang dibuat mas sugeng beberapa tahun lalu tidak mempunyai masalah dengan ini. Saya sudah mengecek ke blog demonya langsung dan ternyata bisa muncul gambar thumbnailnya ketika dishare ke fb. Saya juga tidak tahu kenapa ada sebagian pengguna yang mengalami masalah ini. Mungkin saja template yang didownload bukan versi update atau versi asli dari mas sugeng tetapi sudah dirombak oleh pihak ketiga.

Oke kembali ke inti masalah bagaimana cara mengatasi template evomagz yang tidak muncul thumbnail saat dishare ke facebook. Thumbnail artikel tidak muncul di fb penyebabnya adalah tidak lengkapnya atau bahkan tidak adanya kode open graph facebook di header template. Solusinya sudah pasti menambahkan kode tersebut.

Namun jika kamu awam dengan kode template, saya sarankan untuk mengcopy keseluruhan kode berikut.


<?xml version="1.0" encoding="UTF-8" ?>
<!DOCTYPE html>
<html b:version='2' expr:dir='data:blog.languageDirection' xmlns='http://www.w3.org/1999/xhtml' xmlns:b='http://www.google.com/2005/gml/b' xmlns:data='http://www.google.com/2005/gml/data' xmlns:expr='http://www.google.com/2005/gml/expr'>
<head>

<link href='http://fonts.googleapis.com/css?family=Audiowide' rel='stylesheet' type='text/css'/>
<link href='//fonts.googleapis.com/css?family=Droid+Sans%3A400%2C700' id='GoogleFonts-css' media='all' rel='stylesheet' type='text/css'/>
<link href='http://fonts.googleapis.com/css?family=Open+Sans+Condensed:700' rel='stylesheet' type='text/css'/>
<link href='//maxcdn.bootstrapcdn.com/font-awesome/4.2.0/css/font-awesome.min.css' rel='stylesheet'/>
<link href='https://www.blogger.com/static/v1/widgets/2674880080-widget_css_2_bundle.css' rel='stylesheet' type='text/css'/>

<!--[if lt IE 9]>
<script src="http://html5shiv.googlecode.com/svn/trunk/html5.js"> </script>
<![endif]-->
<meta content='width=device-width,initial-scale=1,minimum-scale=1,maximum-scale=1' name='viewport'/>
<meta content='text/html;charset=UTF-8' http-equiv='Content-Type'/>
<meta content='IE=edge,chrome=1' http-equiv='X-UA-Compatible'/> 
<link expr:href='data:blog.homepageUrl + &quot;favicon.ico&quot;' rel='icon' type='image/x-icon'/>
<link expr:href='data:blog.url' rel='canonical'/>
<link expr:href='data:blog.homepageUrl + &quot;feeds/posts/default&quot;' expr:title='data:blog.title + &quot; -   Atom&quot;' rel='alternate' type='application/atom+xml'/>
<link expr:href='data:blog.homepageUrl + &quot;feeds/posts/default?alt=rss&quot;' expr:title='data:blog.title + &quot;   - RSS&quot;' rel='alternate' type='application/rss+xml'/>
<link expr:href='&quot;//www.blogger.com/feeds/&quot; + data:blog.blogId + &quot;/posts/default&quot;' expr:title='data:blog.title + &quot; - Atom&quot;' rel='alternate' type='application/atom+xml'/>
<link href='//www.blogger.com/openid-server.g' rel='openid.server'/>
<link expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='openid.delegate'/>
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>

<!-- SEO Meta Tag -->
<b:if cond='data:blog.homepageUrl == data:blog.url'><meta expr:content='data:blog.title' name='keywords'/></b:if>       
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'><meta expr:content='data:blog.pageName' name='keywords'/></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'><b:if cond='data:blog.searchLabel'><meta content='noindex,nofollow' name='robots'/></b:if></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;archive&quot;'><meta content='noindex,nofollow' name='robots'/></b:if>
<b:if cond='data:blog.isMobile'><meta content='noindex,nofollow' name='robots'/></b:if>

<meta content=' Template Blogger SEO Friendly, SEO Onpage, SEO Offpage, Backlink, Ping, Konten Berkualitas, Blog Terkenal, Cara Jadi Nomor Satu Di Google, Banyak Trafik Pengunjung, Membuat Template Blogger' name='keywords'/>
<meta content='Blog Personal tentang tips Blogging, Optimasi SEO, Android, berita hot, blogging, bisnis online, komputer, tips dan trik' name='description'/>
<meta content='Indonesia' name='geo.placename'/>
<meta content='Admin' name='Author'/>
<meta content='general' name='rating'/>
<meta content='id' name='geo.country'/>
<!-- SEO Title Tag -->
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'><title><data:blog.title/></title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'><title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;archive&quot;'><title>Archive for <data:blog.pageName/></title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;static_page&quot;'><title><data:blog.pageName/></title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'><b:if cond='data:blog.searchLabel'><title><data:blog.title/> - <data:blog.pageName/></title></b:if></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;error_page&quot;'><title>Page Not Found</title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'><b:if cond='data:blog.url != data:blog.homepageUrl'><title><data:blog.pageTitle/> - All Post</title></b:if></b:if>

<meta content='YOUR_APPLICATION_ID' property='fb:app_id'/>
<link href='http://fonts.googleapis.com/css?family=Fjalla+One' rel='stylesheet' type='text/css'/>
<link href='//netdna.bootstrapcdn.com/font-awesome/4.0.3/css/font-awesome.css' rel='stylesheet'/>


Silahkan hapus semua kode yang berada di atas <b:skin><![CDATA[/*, kemudian ganti dengan kode di atas. Setelah itu cek melalui facebook debugger apakah sekarang sudah muncul thumbnailnya? Pastikan kamu klik menu kurangi lagi di facebook debugger hingga 3x untuk melihat hasilnya.

Sekian cara mengatasi template evomagz yang tidak muncul thumbnail saat dishare ke facebook, semoga bermanfaat.

Salam,
Pemulung jalanan
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar

Coba aplikasi TipsdanTrik.web.id

Tambahkan aplikasi TipsdanTrik di smartphone tanpa install, buka TipsdanTrik dengan browser Chrome di smartphone. Kemudian klik ikon 3 titikdi browser dan pilih "Tambahkan ke layar utama". Selanjutnya klik aplikasi TipsdanTrik dari layar utama smartphone Anda.